Mengurangi Soya Pada Pakan Ternak Tanpa Mengurangi Hasil Susu
Inggris - Klikternak. Bahan pakan soya telah lama menjadi sumber protein utama dalam makanan sapi perah, tetapi dampak lingkungannya yang besar telah menimbulkan pertanyaan tentang kelanjutan penggunaannya. Banyak pembeli susu…
Emang Boleh Ayam Petelur Dipuasakan? Ini Penjelasannya
Bogor - Klik Ternak. Bagi sebagian orang yang tidak berkecimpung di dunia peternakan, mungkin terdengar aneh jika ayam harus "berpuasa". Padahal, program puasa ini sangat penting dalam pemeliharaan ayam petelur…
Brucellosis pada Sapi: Ancaman bagi Kesehatan Ternak dan Ekonomi Peternakan
Bogor - Klik Ternak. Brucellosis merupakan penyakit infeksi yang disebabkan oleh bakteri Brucella abortus dan dapat berdampak serius pada kesehatan sapi serta ekonomi peternakan. Penyakit ini terutama menyerang sistem reproduksi…
Mitigasi Erupsi Gunung Berapi: Strategi Aman untuk Peternakan
Jakarta - Klikternak. Beternak di lereng gunung berapi itu seperti pedang bermata dua. Di satu sisi, tanahnya subur karena abu vulkanik, yang bagus untuk pakan ternak alami. Tapi di sisi…
Mengapa Generasi Z Harus Terlibat dalam Mewujudkan Ketahanan Pangan?
Jakarta - Klik Ternak. Gen Z, generasi yang melek isu global, perlu sadar bahwa peternakan punya peran sentral dalam ketahanan pangan. Isu ketahanan pangan semakin mendesak, terutama bagi generasi muda.…
Fistula pada Sapi: Manfaat, Proses, dan Perawatannya
Jakarta - Klikternak. Fistula pada sapi merupakan teknik peternakan yang melibatkan pembuatan lubang di perut sapi sebagai akses ke sistem pencernaannya. Lubang berdiameter sekitar 20 cm ini dilengkapi selang eksternal…
Rumput Setaria: Si Produktif dan Anti Erosi
Bogor - Klikternak. Memilih hijauan pakan ternak yang tepat merupakan kunci keberhasilan dalam usaha peternakan, terutama untuk ruminansia. Rumput Setaria ( Setaria sphacelata ) menjadi pilihan yang menarik karena produktivitasnya…
Tips beternak Ayam Bangkok Bagi Pemula
Depok - Klikternak. Tertarik beternak ayam bangkok? Budidaya ayam bangkok memang menjanjikan, baik untuk hobi maupun bisnis. Namun, bagi pemula, memahami seluk-beluk perawatannya sangat krusial. Artikel ini akan memandu Anda…
Daging Bebek: Apa Saja Nutrisi, Manfaat, dan Risiko Kesehatannya?
Bogor - Klik Ternak. Daging bebek merupakan salah satu sumber protein hewani yang kaya nutrisi dengan cita rasa khas. Penting untuk mengonsumsinya dengan bijak agar menjaga kesehatan. Dalam artikel ini,…
Wajib Tahu! Panduan Lengkap Zakat Hewan Ternak: Unta, Sapi, dan Kambing
Bogor - Klik Ternak. Penting untuk mengetahui bahwa hewan ternak juga memiliki kewajiban zakat dalam agama Islam. Zakat hewan ternak merupakan bagian dari zakat maal (harta) yang wajib dikeluarkan oleh…