Sapi 5G Mengubah Masa Depan Peternakan di China

Yangxin, Shandong - Klik Ternak. Di Kabupaten Yangxin, Provinsi Shandong, China, terdapat peternakan sapi yang tidak biasa. Peternakan ini menggunakan teknologi 5G untuk meningkatkan efisiensi dan kualitas produknya. Teknologi ini…

Direktur UD Munir Jaya, Munir, sedang memaparkan program sosial kemasyarakatan untuk meningkatkan kesejahteraan peternak di hadapan Komisi B DPRD Jatim
Peternak Sapi Tuban : Beternak Bukan Soal Untung Rugi, Tapi Berkah

Tuban - Klik Ternak. Munir, salah satu peternak sapi asal Tuban, memiliki filosofi unik terkait dengan pekerjaannya. "Beternak itu bukan soal untung dan rugi, namun lebih pada soal berkah atau…

Mantup Punya Puskeswan Baru! Pelayanan Kesehatan Hewan Makin Dekat dengan Masyarakat

Lamongan - Klik Ternak.Bupati Yuhronur Efendi atau akrab disapa Yes meresmikan Unit Pelaksanaan Teknis Pusat Kesehatan Hewan (UPT Puskeswan) di Kecamatan Mantup. Peresmian ini menambah jumlah Puskeswan yang berada di…

Babinsa Sungai Nilam Jalin Komsos Bersama Peternak Sapi di Wilayah Binaan
Babinsa Sungai Nilam Jalin Komsos Bersama Peternak Sapi di Wilayah Binaan

Sambas - Klik Ternak. Babinsa Sungai Nilam, Serda Agung Susilo, menjalin keakraban dengan peternak sapi di wilayah binaan. Kegiatan komunikasi sosial (komsos) ini dilakukan di perternakan sapi milik Bapak Suryadi,…

Nyamuk menyerang Sapi Merauke
108 Sapi Mati di Merauke Akibat Serangan Nyamuk, Mentan Turun Tangan

Merauke - Klik Ternak. Menteri Pertanian, Andi Amran Sulaiman, memerintahkan Direktur Jenderal (Dirjen) Peternakan dan Kesehatan Hewan (PKH) Kementerian Pertanian dan Kepala Loka Veteriner Jayapura untuk turun ke Merauke setelah…

Belgian Blue Dibudidayakan oleh Peternak Bondowoso
Bondowoso Miliki Potensi Besar untuk Pengembangan Peternakan dan Pertanian

Bondowoso - Klik Ternak. Kabupaten Bondowoso memiliki potensi besar untuk pengembangan sektor pertanian dan peternakan. Hal ini diungkapkan oleh Penjabat Bupati Bondowoso, Bambang Soekwanto, dalam keterangannya kepada media pada Senin…

Sholawat Peternakan Balaraja
Sholawat Menggema di Kandang Sapi, Rahasia Keberhasilan Peternakan Terintegrasi Balaraja

Balaraja - Klik Ternak. Di tengah hiruk pikuk perkotaan, peternakan sapi modern di Balaraja, Tangerang, Banten, menarik perhatian. Bukan hanya karena teknologi dan keefektifannya, peternakan ini juga unik karena lantunan…

KoinWorks Dukung UMKM dan Peternak Lewat Kolaborasi dengan Kemenkop UKM

Jakarta, Klik Ternak – KoinWorks, neobank untuk UMKM pertama di Indonesia, kembali menjalin kerjasama dengan Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah (Kemenkop UKM) dalam program inkubasi UMKM “Entrepreneur Financial Fiesta…

drh. Pudjiatmoko, Ph.D Medik Veteriner Ahli Utama Direktorat Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan
Tantangan Meningkatkan Produksi di Tengah Ancaman Perubahan Iklim

Jakarta - Klik Ternak. Sektor peternakan memainkan peran penting dalam menyediakan protein dan kalori bagi manusia, serta menciptakan lapangan kerja dan pendapatan bagi masyarakat pedesaan. Namun, sektor ini juga menghadapi…

Program IB di Bulukumba : Sapi Unggul Peternak Sejahtera

Bulukumba - Klik Ternak. Program Inseminasi Buatan (IB) yang digagas oleh Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Selatan (Sulsel) di bawah kepemimpinan Penjabat Gubernur Bahtiar Baharuddin menjadi angin segar bagi para peternak…